Clarita, Siswi SMAN 6 Kota Komba Pembawa Baki Bendera Merah Putih Pada HUT RI Di Lehong
- Senin, 19 Agustus 2024
- Frumensius Hemat
Kisol, 19 Agustus 2024. Upacara bendera dalam rangka HUT RI ke-79 di pusat Kabupaten Manggarai Timur, Lehong berjalan lancar dan sukses. Petugas upacara yang dipilih dari siswa-siswi SMA dan SMK di wilayah kabupaten Manggarai Timur ini mampu menjalankan tugas ini dengan sangat baik.
Dalam upacara bendera kali ini, SMAN 6 Kota Komba mengutus 4 siswa-siswi nya. Pembawa Baki bendera Merah-Putih pada upacara bendera di pusat Lehong, Manggarai Timur dipercayakan kepada Clarita Apriani Magut, siswi kelas 11 SMAN 6 Kota Komba.
"Saya sangat senang karena dipercayakan sebagai pembawa bendera pada HUT RI ke-79 pada tanggal 17 Agustus 2024 kemarin", tegas Clarita. Clarita yang jago main Voli, memiliki postur yang tinggi dan cantik ini, dipercayakan untuk menjalankan tugas ini.
Keempat petugas upacara atau anggota paskibra kabupaten manggarai Timur asal SMAN 6 Kota Komba ini adalah. Clarita Apriani Magut, Scolastika Hilda Lendeng, Elisabeth Honda Woi Pele dan Petrus Nole.
Profisiat anak-anak.. Kalian hebat dan luar biasa!!
Bagikan artikel ini:Artikel Terkait
SMAN 6 Kota Komba Serahkan Bantuan Kemanusiaan Korban Ile Lewotobi Melalui Caritas Paroki St. Yosef Kisol
Kamis, 07 November 2024
OSIS SMAN 6 Kota Komba Gelar Pengumpulan Bantuan Kemanusiaan Bagi Korban Erupsi Ile Lewotobi
Selasa, 05 November 2024
Mahasiswa Magang Unika St. Paulus Ruteng Inisiasi Penerbitan Mading dan Pohon Literasi Di SMAN 6 Kota Komba
Rabu, 30 Oktober 2024
HUT Sumpah Pemuda Di SMAN 6 Kota Komba: Upacara Bendera, Ibadat Ekologi dan Seminar Dari Pusat Pastoral Keuskupan Ruteng dan Penarikan Mahasiswa Magang
Senin, 28 Oktober 2024
Dua Pemain Jara Moka/ SMAN 6 Kota Komba Bela Persamba Fc Pada Ajang Soeratin Cup 2024
Sabtu, 26 Oktober 2024
Panen Hasil Belajar Calon Guru Penggerak Angkatan 10 Kabupaten Manggarai Timur: 8 Guru SMAN 6 Kota Komba Siap Berbagi
Sabtu, 26 Oktober 2024
Mahasiswa-Mahasiswi Magang Unika St Paulus Ruteng Gelar Lomba Literasi Di SMAN 6 Kota Komba
Selasa, 22 Oktober 2024